Distributor Polycarbonate Twinlite

Hasil gambar untuk Polycarbonate twinliteKami distributor produk polycarbonate twinlite yang digunakan untuk kanopi rumah, gedung, suprmarket, mall, parkir, atap tempat jemuran, dinding dan sebagainya karena sangat mudah digunakan dan ringan beratnya sehingga sangat cocok dipadukan dengan besi hollow atau kayu.

Polycarbonate twinlite kwalitasnya sangat kuat tidak mudah pecah tahan panas matahari tidak mudah luntur dan tidah berisik bila hujan aman digunakan di rumah atau di mall. Polycarbonate twinlite satu-satunya kanopi yang bergaransi 15 tahun.

Polycarbonate twinlite juga mempunyai beberapa ketebalan tidak hanya satu macam ada tebal 5 mm, 6 mm, 10 mm dan 16 mm dengan harga yang sangat terjangkau, untuk ke indahan dan selera yang cocok dengan cat rumah anda polycarbonate menyediakan warna-warna yang menarik dan lembut di pandang bila telah terpasang, keindahan dan kekuatan inilah yang membuat polycarbonate twinlite selalu di cari

Transmisi Cahaya atau Panas

Warna
Tranmisi Cahaya
Transmisi Panas
Cool Bronze
19%
28.51%
Cool Grey
10%
22.96%
Silver Millenium
205
  7.25%
Cool Blue
26%
37.16%
Cool Green
33%
35.56%
Opal
33%
  0.30%
Tosca
47%
44.39%
Clear
87%
60.31%

PILIHAN WARNA ATAP TWINLITE

Warna Atap Twinlite

KEUNGGULAN ATAP TWINLITE

Menahan panas tanpa menahan cahaya yang masuk
Menyerap hampir 100% dari sinar UV
Penerangan alami, hemat listrik dan energi
250 kali lebih kuat dari kaca dan 20 kali lebih kuat dari acrylic
Sangat ringan, sangat kuat dan hampir tidak bisa rusak
Tahan perubahan suhu dari -20°C sampai 120°C

PENGAPLIKASIAN ATAP TWINLITE

Atap tembus pandang untuk
area pusat perbelanjaan,
terminal bus/kereta & lapangan olahraga
Layar billboard, papan nama
Atap kaca
Rumah kaca
Atap kolam renang
Partisi
Kedap suara dan penahan panas masuk
Kanopi, gazebo, pergola, atap parkiran mobil

Produk atap polycarbonate twinlite bisa anda pesan melalui Putra Mahkota Jaya (distributor bahan bangunan) dengan harga terbaik. Silahkan langsung menghubungi customer servie kami untuk info harga terbaru atap twinlite.

Terkait:

    Harga Bahan Bangunan
  • polycarbonate twinlite
  • Harga atap polycarbonate
  • harga twinlite
  • harga polycarbonate twinlite
  • atap POLYCARBONATE
  • polycarbonate
  • twinlite polycarbonate
  • twinlite
  • harga atap kanopi polycarbonate
  • harga polycarbonate

Ukuran Standard Polycarbonate Twinlite



Ketebalan (mm)
Lebar (mm)
Panjang (meter)
Gram/m2 (Grammage)
6
2.1
11.8
1300
10
2.1
11.8
1700
16
2.1
11.8
2700

Cara menghitung kebutuhan polycarbonate twinlite

Ada kalanya kita ingin menghitung-hitung sendiri kebutuhan bahan bangunan demi memperoleh perkiraan angka biaya untuk proyek pembangunan. Nah, caranya sebetulnya tidak ribet kok. Bisa dipilah satu per satu.

Misalnya, kita ingin menghitung kebutuhan polikarbonat untuk carport. Sebelum menghitung, kita tentukan jenis bahan polikarbonat yang akan digunakan.
Sebagai contoh: atap yang digunakan bermerek Solarflat ukuran 1,2mx50m. Jenis ini memiliki variasi ketebalan antara lain 5mm, 6mm, 10mm, 16mm, dan 32mm.

Untuk kanopi dengan rangka besi atau kayu, kita dapat menggunakan ketebalan 3mm atau 5mm.

Berikut cara menghitung kebutuhan bahan dan biayanya:
  • Pertama, hitung dulu luas carport = panjang carport x lebar carport. Misalnya: 5m x 3m = 15m2.
  • Jika pemasangan dari depan ke belakang atap, maka setiap lebar 1,1m atap yang dibutuhkan adalah 3m.
  • Hitung jumlah potong bahan = Lebar bahan yang dibutuhkan = 3m / 1,1m = 3 potong.
  • Kebutuhan polikarbonat = Jumlah potong x panjang carport = 3 potong x 5 m. Dibulatkan = 15 m
  • Jadi kebutuhan polikarbonat carport adalah 15 m dengan lebar 1,1 m.
  • Jika, harga polikarbonat dengan tebal 3 mm per meter Rp 324.000, maka biaya yang diperlukan sama dengan harga per meter lari x kebutuhan polikarbonat = Rp 324.000 × 15 = Rp 4.860.000.
Begitu kira-kira cara menghitungnya.
Selamat Mencoba